Analisis Faktor-Faktor Yang Menarik Minat Wisatawan Terhadap Keputusan Pemilihan Rumah Makan Di Sumatera Selatan

Authors

  • Mustika Permatasari Politeknik Pariwisata Palembang
  • Abdu Rahman Politeknik Pariwisata Palembang
  • Zulkifli Harahap Politeknik Pariwisata Palembang
  • Rahmat Mandasini Politeknik Pariwisata Palembang

DOI:

https://doi.org/10.33649/pusaka.v2i2.49

Keywords:

Keputusan Pemilihan, Harga, Kualitas Layanan, Aksesibilitas, Kualitas Makanan

Abstract

Sebagai salah satu provinsi yang kaya akan keanekaragaman kuliner, Sumatera Selatan siap menjadi destinasi wisata kuliner dunia. Penelitian ini dilaksanakan di Sumatera Selatan yang dipilih secara purposive sampling. Populasi dalam penelitian ini adalah Wisatawan yang berkunjung di Sumatera Selatan. Analisa data yang digunakan yaitu statistik deskriptif dan statistik inferens parametrik untuk pengujian hipotesis dengan menggunakan Regresi Linier Berganda melalui program komputer SPSS 22. Berdasarkan hasil uji t diperoleh nilai t hitung lebih kecil t tabel (-4,811<1 ,985), hal ini menunjukkan bahwa variabel harga makanan (X1) tidak berpengaruh signifikan terhadap tingkat pemilihan (Y) Rumah Makan di Sumatera Selatan. Berdasarkan hasil uji t diperoleh nilai t hitung lebih besar t tabel (3,570>1,985), hal ini menunjukkan bahwa variabel kualitas layanan (X2) berpengaruh signifikan terhadap tingkat pemilihan (Y) Rumah Makan di Sumatera Selatan. Berdasarkan hasil uji t diperoleh nilai t hitung lebih kecil dari t tabel (3,464<1,985), hal ini menunjukkan bahwa variabel aksesbilitas (X3) berpengaruh signifikan terhadap tingkat pemilihan (Y) Rumah Makan di Sumatera Selatan. Berdasarkan hasil uji t diperoleh nilai t hitung lebih besar t tabel (6,766>1,985), hal ini menunjukkan bahwa variabel kualitas makanan (X4) berpengaruh signifikan terhadap tingkat pemilihan (Y) Rumah Makan di Sumatera Selatan.

References

Anis, Liya Monalisa. 2015. Pengaruh kualitas produk terhadap internasional Brand Image serta dampaknya terhadap keputusan pembelian. Jurnal Administrasi Bisnis (2015), Vol. 28, No. 2, November 2015.

Anwar, iful. 2015. Pengaruh harga dan kualitas produk terhadap keputusan pembelian “Bunchbead Kota Malang”. Jurnal Ilmu dan Riset Manajemen. Vol. 4, No. 12 (2015). ISSN: 2461-0593

Baron, R.M. and Kenny, D.A. 1986. The moderatormediator variable distinction in social psychological research: Conceptual, strategic, and statistical considerations. Journal of Personality and Social Psychology. 51(6): 1173- 1182.

Croes, R., Vanegas, M., 2008. Cointegration and causality between tourism and poverty reduction. J. Travel Res. 47, 94- 103.http://dx.doi.org/10.1177/0047287507312429

Ghanimata, Fifyanita dan Mustafa Kamal, 2012. Analisis Pengaruh Harga, Kualitas Produk, dan Lokasi Terhadap Keputusan Pembelian. Semarang: Universitas Diponegoro.

Ghozali, Imam. 2011. “Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSS”. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro

Gilaninia, Shahram dan Seyyed J. Mousavian. 2011. The Investigation and Analysis Impact of Brand Image in Iran. African Journal of Business Management, (6)25: 7548 7556

Hair, Joseph F. 2010. Multivariate Data Analysis. Fifth

Edition. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.

Kodu, Sarini. 2013. Harga, Kualitas Produk dan Kualitas Pelayanan Pengaruhnya Terhadap Keputusan Pembelian Mobil Toyota Avanza. Vol.1.No.3 September 2013, Hal.1251 -1259. ISSN 2203-1174. Lin, Nan-Hong dan Bih-Syah Lin. 2007. The Effect of Brand Image and Product Knowledge on Purchase Intention Moderated by Price Discount. Journal of International Managements Studies, 121 132. Oentoro, Deliyanti. 2010. Manajemen Pemasaran Modern. Yogyakarta: LaksBang Pressindo. Lukman, Marco Dirgahadi. 2014. Analisis Pengaruh Ekuitas Merek Terhadap Keputusan Pembelian dan Kepuasan Konsumen Produk Teh Botol Sosro Kemasan Kotak. Jurnal Administrasi Bisnis (2014), Vol.10, No.1: hal. 64–81, (ISSN:0216–1249). Lupiyoadi, Rambat dan Hamdani, A, 2011. Manajemen Pemasaran Jasa. Edisi Kedua, Salemba Empat, Jakarta. Nisfiana, Dewi Nurun. 2009. Pengaruh kualitas produk terhadap kepuasan konsumen dalam membeli daging sapi (Studi pada konsumen depot daging Mubarokah. Jurnal Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Malang. Rs 658.8342 NIS p. Peter, J. Paul dan Jerry C. Olson. 2000. Consumer Behavior. Perilaku konsumen dan Strategi Pemasaran. Jilid 2. Edisi 4. Diterjemahkan oleh: Damos Sihombing. Jakarta: Erlangga. Susanto, Andhika H. 2013. The Influence Of Customer Purchase Decision On Customer Satisfactionand It’s Impact To Customer Loyalty. Jurnal EMBA, Vol.1 No.4 Desember 2013. Susilowati, Julius Osmond . 2012. Pengaruh Persepsi Konsumen Pada Kualitas Makanan, Kualitas Layanan Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Di Loving Hut Surabaya. https://Media.Neliti.Com/Media/Publications/85362- Id-Pengaruh-Persepsi-Konsumen-Pada-Kualitas.Pdf Tamin, Ofyar Z., 2000. Perencanaan dan Permodelan Transportasi. Penerbit ITB, Edisi ke2, Bandung. Umar, Husein. 2003. Metodologi Penelitian: Aplikasi dalam Pemasaran. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama. Xian, Gou Li, dkk. 2011. Corporate-, Product-, and UserImage Dimensions and Purchase Intentions.

Downloads

Published

2024-06-07

How to Cite

Mustika Permatasari, Abdu Rahman, Zulkifli Harahap, & Rahmat Mandasini. (2024). Analisis Faktor-Faktor Yang Menarik Minat Wisatawan Terhadap Keputusan Pemilihan Rumah Makan Di Sumatera Selatan. Pusaka : Journal of Tourism, Hospitality, Travel and Business Event, 2(2), 73–83. https://doi.org/10.33649/pusaka.v2i2.49

Issue

Section

Articles